LINGKAR WARNA: Rumah Bambu Tahan Gempa Ukuran 4x8 meter 2 Kamar Tidur 1 Lantai Rumah Bambu Tahan Gempa Ukuran 4x8 meter 2 Kamar Tidur 1 Lantai ~ LINGKAR WARNA -->

Friday, November 01, 2019

2 november 2019

Bismillahirrahmanirrahim

 - بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم

Rumah Bambu Tahan Gempa Ukuran 4x8 meter 2 Kamar Tidur 1 Lantai

Artikel ini dalam tulisan aslinya berjudul Tiny House for Lombok, untuk alasan agar tulisan ini lebih ramah kepada pencarian search engine maka judul aslinya kami rubah tanpa mengurangi esensi dari isi tulisan yang di maksud!

Sumber: Jajang Bambubos

TINY HOUSE FOR LOMBOK

Sampai kemaren Lombok masih terus-terusan diguncang gempa. Semoga saudara kami di Lombok tabah dan selalu semangat untuk bangkit. Puluhan ribu rumah rusak berat dan ringan. Meski katanya belum dikategorikan bencana nasional, ini angka yang sangat luar biasa. Tahap bangkit dan rekonstruksi tentu saja membutuhkan tenaga dan biaya yang besar. Dalam tahap rekonstruksi, kita butuh bangunan yang lebih tahan gempa, terutama untuk rumah. Korban meninggal hampir semuanya karena tertimpa bangunan modern berdinding tembok. Sementara rumah tradisional dari kayu dan bambu dilaporkan masih berdiri utuh. Semoga kita semua bisa mengambil hikmah dari bencana ini.

akses terus info terbaru arsitektur bambu
GABUNG KOMUNITAS BERBAGI  ARSITEKTUR BAMBU  UNTUK JOIN !!!!

Rumah Bambu Tahan Gempa
Rumah Bambu Tahan Gempa




Mencari informasi arsitektur, di sini saja!!! Gunakan kolom search di kanan atas untuk menemukan informasi yang anda butuhkan, ketikkan kata kunci anda dan klik search. atau gunakan pencarian dengan kategori di kiri kanan website ini, dan atau skrol untuk melanjutkan membaca artikel. Selamat berselancar =)

Bambubos tahun 2017 sudah melakukan penelitian bambu di Lombok, antara lain memetakan sumber bambu di Lombok Timur dan Lombok Tengah. Belasan jenis bambu bisa diidentifikasi, termasuk rantai pemasarannya, antara lain Gigantocloa apus dan Dendrocalamus asper. Kedua jenis bambu ini sangat baik untuk bahan konstruksi dan meubel. Kami juga sudah dan sedang terlibat dalam beberapa pekerjaan konstruksi di Lombok. Berdasar pengalaman dan ikatan itu, Bambubos Yogyakarta mencoba turut rembuk mendisain rumah mungil tahan gempa untuk lombok.

Pertimbangan disain adalah: kuat, tahan gempa, mengawinkan disain tradisional dan modern, sederhana dan modular biar cepat proses membangunnya, dan cantik (yang terakhir ini relatif). Rumah munggil ini bisa dimodifikasi sekat di dalamnya, juka bisa dikembangkan ke depan, samping kiri-kanan, dan belakang, jika penghuni hendak memperbesar. Jadi, rumah ini bisa dikembangkan sehingga bisa tidak seragam--ini terkait kebutuhan aktualusasi diri. Disain di bawah ini bentuk dasar yang layak huni secara tetap (HUNTAP)

Untuk membantu korban gempa dan kemanusiaan, DISAIN BOLEH DICONTOH DAN DIKEMBANGKAN, SILAHKAN...

SPESIFIKASI
Ukuran 4 x 8 plus
Ruang: 2 KT, 1 KM, 1 Ruang Tamu/Keluarga, 1 dapur, 1 teras depan
Rangka bambu diameter 6-9 cm (jenis apus, jajang, tali) diawetkan tahan puluhan tahun
Atap metalroof
Lantai plester semen (bisa dilanjut dipoles)
Dinding: pelupuh/anyaman/multiplex/kalsiboard
Estimasi harga produksi 50 juta-an
Estimasi waktu pengerjaan 20 - 30 hari (partisipatoris)

ARSITEK
Delta Surya

Rumah Bambu Tahan Gempa
Denah Rumah Bambu Tahan Gempa

Rumah Bambu Tahan Gempa
Denah Rumah Bambu Tahan Gempa

Rumah Bambu Tahan Gempa
Rumah Bambu Tahan Gempa

Rumah Bambu Tahan Gempa
Rumah Bambu Tahan Gempa

Rumah Bambu Tahan Gempa
Rumah Bambu Tahan Gempa

LIHAT SEMUA KATEGORI ARTIKEL DI SINI

Model rumah minimalis 2019
jasa arsitek dan kontraktor Makassar 
Melayani seluruh indonesia 
Hubungi WA:081241644892 
untuk berbagai contoh desain lainnya:
DAFTAR LENGKAP DESAIN RUMAH MINIMALIS TERBARU

Author

My photo
Ali Said, ST
ali said adalah lulusan arsitektur universitas hasanuddin tahun 2010, sehari hari bekerja sebagai profesional arsitek, lebih khusus mendesain rumah dan perumahan, di sela sela kesibukannya juga aktif menulis sebagai blogger desain dan arsitektur

Daftar Isi

Lingkar Media. Powered by Blogger.

Popular Posts 7 days