23 april 2014
Bismillahirrahmanirrahim
- بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم
LATAR BELAKANG
Bambu
merupakan bagian dari sejarah peradaban manusia, terutama di daerah
tropis dan subtropis belahan bumi ini, demikian pula di Indonesia ,
bambu ada hampir di seluruh pelosok negri. Bambu digunakan mulai dari
bahan makanan, perkakas dapur, mebel, bahan bangunan sampai pada
kelengkapan upacara adat dan keagamaan serta funsi-fungsi lain dalam
kehidupan sehari-hari. Bambu mempunyai keunggulan dan berpotensi besar
sebagai material masa depan, sifatnya dan karakternya yang mudah tumbuh
dan cepat tumbuh, sekali tanam untuk selamanya berpotensi besar menjadi
material masa depan yang berkelanjutan. Tetapi karena sifat itu pulalah
bambu sering dianggap sebagai material yang murahan.
image courtesy by facebook bamboo biennele |
“HOPE” adalah tema utama dari Bamboo Biennale II - 2016, memuliakan bambu kembali agar terus lestari dalam seni, desain dan arsitektur yang semakin modern. Agar dapat terwujud, dibutuhkan semangat desain yang tinggi dalam menaungi harapan tersebut. Shelter diplih sebagai simbolisasi tema Bamboo Biennale 2016 untuk mewujudkan kecintaaan terhadap kultur, lokalitas dan inovasi desain teknologi guna mengembalikan potensi bambu sebagai material dalam bidang seni, desain dan arsitektur di masa depan.
AGENDA LOMBA
1. Peluncuran TOR Proposal Karya Desain : 22 April 2016
2. Pendaftaran Peserta : 22 April – 1 Juli 2016
3. Hari Terakhir Pengumpulan : 1 Juli 2016
4. Penjurian tahap 1 : 4 Juli 2016
5. Technical Brief Workshop Tawangmangu : 30 Juli 2016
6. Hari Terakhir Revisi Desain & Teknis : 8 Agustus 2016
7. Penjurian Tahap 2 : 10 Agustus 2016
8. Presentasi Karya : 22 Oktober 2016
9. Inagurasi Penyerahan hadiah : 22 Oktober 2016
PESERTA
1. WNI dan WNA dengan usia tidak dibatasi, berdomisili Indonesia atau di luar negeri
2. Mahasiswa dan Umum, untuk mahasiswa dilampirkan kartu mahasiswa dan untuk umum dilampirkan kartu identitas/sejenisnya
3. Perseorangan atau tim dengan maksimal peserta dalam 1 tim adalah 3 orang
CATATAN
Untuk menggenapi pemahaman anda mengenai bambu silahkan Klik di sini untuk melihat aneka kreasi unik dari bambu lainnya.
Berbagai inspirasi desain dari pallet bekas
Membangun portofolio desain arsitektur
Desain inspiratif dari bronjong batu
Prinsip prinsip desain warna
Desain furniture inspiratif dari kardus bekas
Desain masjid minimalis
SIPTB
Perumahan modern minimalis di kota makassar
Kumpulan sayembara arsitektur 2016